Berikut ini Kunci Jawaban IPAS Kelas 4 Halaman 45 Kurikulum Merdeka Sesuai dengan Buku Siswa Bab 2 Wujud Zat dan Perubahannya . Jawaban dibawah ini bisa digunakan sebagai Referensi Oleh Orang Tua / Wali Murid dalam mengerjakan Tugas Dirumah.
Kunci Jawaban IPAS Kelas 4 Halaman 45 Bab 2 Wujud Zat dan Perubahannya. Kurikulum Merdeka Lengkap kami informasikan dibawah ini :
Jawaban Bab 2 Topik B Buku Siswa Kelas 4 IPAS Kurikulum Merdeka Halaman 45
Mari Refleksikan
1. Apa hal menarik yang kalian temukan selama melakukan percobaan ini?
Jawaban
Ketika balon tetap mengembang saat ditiup meskipun berada di dalam botol.
2. Menurut pendapat kalian, apakah udara menempati ruang? Apa buktinya?
Jawaban
Buktinya udara menempati ruang ketika balon mengembang dan ketika botol bergeser
3. Menurut pendapat kalian, apa perbedaan sifat antara benda berwujud padat, cair, dan gas?
Jawaban
Perbedaan sifat zat padat, zat cair, dan zat gas adalah berdasarkan bentuknya. Bentuk zat padat selalu tetap, sedangkan bentuk zat cair dan zat gas berubah menyesuaikan tempatnya. Berdasarkan volume, volume zat padat dan zat cair selalu tetap, sedangkan volume zat gas berubah – ubah.